Tingkatkan Kualitas FJLB dengan Lem untuk Laminasi Kayu Crossbond X4

0
2834
Finger-Joint-Laminating-Board-Panel

Pembuatan dan aplikasi FJLB tak pernah lepas akan kebutuhan lem untuk laminasi kayu yang bagus. Merupakan sebuah kesalahan besar bila kualitas adhesive tidak diperhatikan dengan baik. Oleh karena itu, ada baiknya Anda menggunakan lem untuk laminasi kayu Crossbond X4.

Finger-Joint-Laminating-Board-Panel

promo produk finishing natural oil dan sanding sealer

Finger Joint Laminate Board merupakan salah satu produk kayu yang banyak digunaan saat ini. Panel FJLB merupakan sebuah produk kayu yang dibuat dengan dua teknik sekaligus, yakni laminasi dan perekatan finger joint. Dari tahapan pembuatan yang dilakukan, akan dihasilkan papan kayu dari komponen-komponen yang lebih kecil. Akan tampak jelas bagaimana papan ini disatukan dari komponen-komponen tersebut. Papan FJLB ini nantinya bisa digunakan untuk berbagai kebutuhan yang lebih praktis. Sebut saja kebutuhan-kebutuhan seperti pembuatan furniture, almari panjang, anak tanggal, buffet, dan lain sebagainya.

Perlunya Penggunaan Lem untuk Laminasi Kayu

perawatan kayu alami natural oil

Baik proses pembuatan maupun proses penggunaan panel FJLB memerlukan adhesive dalam aplikasinya. Lem digunakan sebagai pemersatu komponen panel dan selanjutnya dipakai saat panel digunakan untuk menghasilkan produk tertentu. Tipe lem yang dibutuhkan pun spesifik, yakni lem untuk laminasi.

Adhesive bertipe laminasi digunakan pada pengeleman non struktural seperti pemasangan lantai, aplikasi veneer, hingga aplikasi panel FJLB ini. Kekhususan ini sebaiknya Anda pastikan. Pasalnya, memang tidak semua lem bisa berperforma baik saat digunakan untuk laminasi. Ada aspek-aspek khusus seperti viskositas yang berbeda.

Di pasaran sendiri, tipe lem laminasi sebenarnya sudah bisa ditemukan. Crossbond X4 merupakan salah satunya. Adhesive laminasi ini diformulasikan untuk pengeleman laminasi seperti FJLB. Crossbond X4 bisa digunakan untuk pengolahan panel FJLB hingga penerapannya baik secara outdoor maupun indoor.

promo produk biovarnish wood filler

Mengapa kami merekomendasikan Crossbond X4? Tentu jawabannya tak lepas dari berbagai fitur menarik yang dimiliki adhesive ini. Crossbond X4 memiliki:

  • Daya serap yang baik sehingga mencegah lapisan film lem
  • Sangat kuat
  • Mengikat hingga ke dalam substrat kayu
  • Tahan lama
  • Tahan cuaca
  • Mudah digunakan
  • Cepat kering
  • Sangat aman

 

produsen Lem Untuk bambu crossbond

Penggunaan lem untuk laminasi kayu Crossbond X4 sudah barang tentu akan membantu Anda menghasilkan papan dan produk FJLB bermutu tinggi.

promo produk white agent wa-250
perawatan kayu alami natural oil

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here